Kalau selama ini kita terus diberikan kisah-kisah impian yang indah, mungkin sekarang saatnya kita dibangunkan oleh kisah nyata kegagalan dari saudara-saudara kita. Sekali membacanya, saya tidak ma…
Buku ini mengurai tentang pertanyaan-pertanyaan dalam hidup serta mencari tahu kepribadian, passion, goals, karier idaman, motivasi hidup, dan lain-lain.
Selama beberapa tahun belakangan, Mark Manson melalui blog nya yang sangat populer telah membantu mengoreksi harapan-harapan delusional kita, baik mengenai diri kita sendiri maupun dunia. Ia kini m…
Lebih dari 2.000 tahun yang lalu, sebuah mazhab filsafat menemukan akar masalah dan juga solusi dari banyak emosi negatif. Stoisisme, atau filosofi teras, adalah filsafat Yunani-Romawi kuno yang bi…